Contoh Sikap Mandiri di Sekolah, Rumah dan Lingkungan Masyarakat
Apa itu Mandiri? Mandiri adalah sikap kondisi mental seseorang untuk berperilaku bebas, benar bermanfaat, berbuat sesuai dengan niat dirinya sendiri dan tidak membutuhkan pertolongan orang lain terdekat. Orang yang mandiri tidak butuh pinjaman atau biaya dari orang lain dan bertanggung jawab terhadap keputusannya sendiri.
Mereka sering sekali menyelesaikan masalah prioritas dengan solusi yang sudah dipertimbangkan dengan matang. Sifat mandiri sangat penting untuk menjadi pribadi yang tangguh.
Kali ini kosngosan akan memberikan beberapa contoh perilaku kemandirian seorang baik berada di rumah sebagai anggota keluarga, di sekolah sebagai pelajar, dan di lingkungan sebagai anggota masyarakat.
Sikap positif ini memiliki ciri-ciri apabila semua tugas yang menjadi kewajibannya, dia kerjakan sesuai dengan kemampuannya secara maksimal. Adapun beberapa ciri orang Mandiri diantaranya adalah :
Kemandirian dapat mengubah sobat kosngosan menjadi pribadi yang berintegritas tinggi. Ukuran standar kemandirian dari orang tergantung terhadap usia dan pekerjaannya.
Sikap positif ini memiliki ciri-ciri apabila semua tugas yang menjadi kewajibannya, dia kerjakan sesuai dengan kemampuannya secara maksimal. Adapun beberapa ciri orang Mandiri diantaranya adalah :
- Punya kemampuan untuk berusaha dalam segala hal
- Punya inisiatif untuk memulai sesuatu
- Punya kemampuan menyelesaikan tanggung-jawabnya
- Mendapat kepuasan dari yang telah dilakukannya
- Berkemampuan mengatasi permasalahan yang dihadapinya
- Bersifat selalu bertindak jujur dan benar
- Berkeinginan membantu orang lain
- Bertindak yang bermanfaat bagi orang lain
- Beremampuan berpikir kritis, kreatif dan inovatif
- Tidak merasa rendah diri atau minder apabila berbeda pendapat dengan orang lain
- Mengemukakan pendapatnya walaupun berbeda
- Menerima pendapat yang lebih benar
Kemandirian dapat mengubah sobat kosngosan menjadi pribadi yang berintegritas tinggi. Ukuran standar kemandirian dari orang tergantung terhadap usia dan pekerjaannya.
Seperti misalnya ukuran kemandirian dari seorang balita adalah dia mampu untuk makan sendiri. Atau kemandirian bagi seorang mahasiswa dia mampu mencari uang sendiri tanpa mengharapkan pemberian dari orang tua untuk uang kuliah, dan sebagainya.
Kemandirian kerap sekali disangkut-pautkan dengan sikap positif lainnya seperti kepercayaan diri, integritas, kejujuran, disiplin dan bertanggung jawab. Itulah sebabnya pendidikan kemandirian sangat penting diterapkan kepada anak di sekolah.
Apakah sobat kosngosan tahu, bahwa di Jepang, anak-anak sekolah dasar kelas 1 tidak diajarkan untuk ujian tetapi ditekankan untuk bersifat Mandiri dan mengerjakan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di sekolah. Itulah sebabnya Mengapa orang Jepang sangat Mandiri baik dalam hal finansial maupun sosial
Sifat kemandirian muncul dari keyakinan akan kemampuan diri sendiri. Salah satu pekerjaan wajib yang harus dilakukan oleh setiap anggota kelas adalah piket kelas
Kemandirian kerap sekali disangkut-pautkan dengan sikap positif lainnya seperti kepercayaan diri, integritas, kejujuran, disiplin dan bertanggung jawab. Itulah sebabnya pendidikan kemandirian sangat penting diterapkan kepada anak di sekolah.
Apakah sobat kosngosan tahu, bahwa di Jepang, anak-anak sekolah dasar kelas 1 tidak diajarkan untuk ujian tetapi ditekankan untuk bersifat Mandiri dan mengerjakan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di sekolah. Itulah sebabnya Mengapa orang Jepang sangat Mandiri baik dalam hal finansial maupun sosial
Contoh Sikap Mandiri di Sekolah
Mengerjakan Piket Kelas
Sifat kemandirian muncul dari keyakinan akan kemampuan diri sendiri. Salah satu pekerjaan wajib yang harus dilakukan oleh setiap anggota kelas adalah piket kelas
Di mana jadwal ini ini bisa sekali seminggu sebelum dan sesudah pulang sekolah. Nah dengan melakukan piket berarti sobat kosngósan telah menunaikan kewajibanmu secara mandiri
Banyak anak sekolah yang bergantung kepada orang tua atau saudaranya minta diantar berangkat dan di jemput pulang sekolah.
Pulang Pergi Sekolah Sendiri
Banyak anak sekolah yang bergantung kepada orang tua atau saudaranya minta diantar berangkat dan di jemput pulang sekolah.
Hal ini sepenuhnya tidak salah, namun terkadang kita juga dituntut untuk bersifat Mandiri dan bisa berangkat serta pulang sekolah sendiri tanpa merepotkan orang lain.
Yang namanya tugas dan pekerjaan rumah memang dilakukan secara Individual. Mengerjakan PR merupakan salah satu cara supaya kamu bisa lebih memahami materi yang telah diajarkan oleh guru sekolah.
Mengerjakan PR Sendiri
Yang namanya tugas dan pekerjaan rumah memang dilakukan secara Individual. Mengerjakan PR merupakan salah satu cara supaya kamu bisa lebih memahami materi yang telah diajarkan oleh guru sekolah.
Jadi sebisa mungkin kamu mengerjakannya sendiri dan apabila memang sudah mentok tidak mengerti lagi sobat kosngosan bisa meminta pertolongan dari Kakak atau Abang juga orang tua di rumah
Salah satu kebiasaan jelek yang sering kita lakukan pada saat sekolah adalah melakukan contek mencontek ketika ujian tiba.
Mengerjakan Ujian dengan Jujur
Salah satu kebiasaan jelek yang sering kita lakukan pada saat sekolah adalah melakukan contek mencontek ketika ujian tiba.
Mencontek merupakan salah satu kebiasaan yang tidak mencerminkan kemandirian, karena selalu bergantung dengan orang lain.
Itupun jawaban yang kita minta, belum tentu benar dan belum tentu hasil yang kita dapatkan dari mencontek itu lebih baik dari pemikiran kita sendiri.
Itupun jawaban yang kita minta, belum tentu benar dan belum tentu hasil yang kita dapatkan dari mencontek itu lebih baik dari pemikiran kita sendiri.
Jadi alangkah baiknya sobat kosngosan mengerjakan ujian secara mandiri dan yakin akan kemampuan mu sendiri
Yang namanya perlengkapan sekolah seperti atribut yaitu seragam topi, pakaian, dasi, peralatan tulis, buku, sepatu dan lainnya harus kamu persiapkan secara sendiri sebelum berangkat sekolah.
Menyediakan Perlengkapan Sekolah
Yang namanya perlengkapan sekolah seperti atribut yaitu seragam topi, pakaian, dasi, peralatan tulis, buku, sepatu dan lainnya harus kamu persiapkan secara sendiri sebelum berangkat sekolah.
Jangan mengharapkan bantuan dari saudara apalagi orang tua. Dengan mempersiapkan hal tersebut berarti kamu sudah berperilaku Mandiri
Keaktifan di kelas merupakan indikator betapa sobat kósngosan memiliki kemandirian yang cukup untuk terlibat dalam kegiatan proses belajar mengajar di kelas.
Aktif di Kelas
Keaktifan di kelas merupakan indikator betapa sobat kósngosan memiliki kemandirian yang cukup untuk terlibat dalam kegiatan proses belajar mengajar di kelas.
Aktif di sini misalnya sering bertanya kepada guru mengenai pelajaran yang tidak kamu mengerti, aktif mengemukakan pendapat dan sebagainya.
Bisa mengikuti kegiatan ekstrakurikuler yang ada di luar kelas. Kamu bisa mengikuti kegiatan seperti Pramuka atau OSIS dan aktif di dalamnya.
Ikut Organisasi
Bisa mengikuti kegiatan ekstrakurikuler yang ada di luar kelas. Kamu bisa mengikuti kegiatan seperti Pramuka atau OSIS dan aktif di dalamnya.
Organisasi ini mengajarkan kepada anggotanya untuk berperilaku Mandiri dan juga bisa bekerjasama dengan tim sebagai suatu kelompok ekstrakurikuler
Peran serta anggota masyarakat di lingkungan memang harus lah bisa mandiri dan tidak bergantung dengan tetangga sebelah.
Contoh Sikap Mandiri di Lingkungan Masyarakat
Membayar Iuran Wajib Lingkungan
Peran serta anggota masyarakat di lingkungan memang harus lah bisa mandiri dan tidak bergantung dengan tetangga sebelah.
Salah satunya adalah ketika kita membayar Iuran wajib lingkungan baik itu dipergunakan untuk menggaji satpam, dan keperluan lainnya.
Ronda malam merupakan salah satu sistem keamanan lingkungan yang banyak diterapkan diberbagai daerah. Dengan mengikuti ronda malam maka sobat kosngośan bisa dikategorikan sebagai anggota masyarakat yang aktif dan mandiri.
Mengikuti gotong royong juga merupakan salah satu kegiatan sosial yang wajib dilakukan sebagai anggota masyarakat.
Ikut Ronda Malam
Ronda malam merupakan salah satu sistem keamanan lingkungan yang banyak diterapkan diberbagai daerah. Dengan mengikuti ronda malam maka sobat kosngośan bisa dikategorikan sebagai anggota masyarakat yang aktif dan mandiri.
Ikut Gotong Royong Rutin
Mengikuti gotong royong juga merupakan salah satu kegiatan sosial yang wajib dilakukan sebagai anggota masyarakat.
Membersihkan drainase, halaman rumah, masjid, balai pertemuan dan lain lain secara berkelompok dan individu menjadikan masyarakat lebih solid dan kompak.
Salah satu indikator kemandirian adalah tidak sering berhutang kepada Tetangga. Kamu harus bisa melakukan manajemen finansial dengan efektif dan efisien sehingga tidak memberatkan orang lain.
Tidak ada Pinjaman Ke Tetangga
Salah satu indikator kemandirian adalah tidak sering berhutang kepada Tetangga. Kamu harus bisa melakukan manajemen finansial dengan efektif dan efisien sehingga tidak memberatkan orang lain.
Kebanyakan orang yang berhutang tidak memiliki dana simpanan yang cukup, sehingga dia bisa dikategorikan Tidak Mandiri secara finansial dan cenderung merugikan tetangga.
Nah ini merupakan level yang paling tinggi dari kemandirian dalam bermasyarakat yaitu membantu tetangga ketika mengalami kesusahan.
Menolong Tetangga yang Membutuhkan
Nah ini merupakan level yang paling tinggi dari kemandirian dalam bermasyarakat yaitu membantu tetangga ketika mengalami kesusahan.
Ketika sobat kosngosan sudah Mandiri secara finansial, maka menjadi nilai tambah untukmu membantu tetangga dan orang-orang disekitarmu untuk lebih berdaya.
Mandiri dalam kehidupan keluarga salah satunya adalah mengerjakan kewajiban rumah ah sesuai dengan tanggung jawabnya masing-masing.
Contoh Sikap Mandiri di Rumah
Mengerjakan Kewajiban Rumahan
Mandiri dalam kehidupan keluarga salah satunya adalah mengerjakan kewajiban rumah ah sesuai dengan tanggung jawabnya masing-masing.
Seorang anak membersihkan kamar, menyapu halaman dan juga ikut membantu orang tua. Seorang kakak, membantu adiknya untuk mengerjakan PR dan sebagainya
Nah dalam keluarga juga terkadang orang tua membutuhkan bantuan dari anak-anaknya, seperti seorang ibu yang bisa dibantu ketika memasak di dapur.
Membantu Orangtua
Nah dalam keluarga juga terkadang orang tua membutuhkan bantuan dari anak-anaknya, seperti seorang ibu yang bisa dibantu ketika memasak di dapur.
Atau ayah bisa dibantu memijat Ketika pulang kerja. Kegiatan membersihkan rumah juga bisa dilakukan bersama-sama sebagai quality time yang tidak tergantikan.
Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya berperilaku mandiri dalam rumah salah satunya dalam mengerjakan kewajiban sebagai anggota keluarga.
Membersihkan Kamar dan Halaman
Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya berperilaku mandiri dalam rumah salah satunya dalam mengerjakan kewajiban sebagai anggota keluarga.
Harga membersihkan kamar sendiri dan halaman rumah menjadi perilaku mandiri yang harus di pupuk sejak dini.
Menjadi fenomena belakangan ini banyaknya rumah tangga yang menggunakan jasa pembantu sehingga mereka kurang berinteraksi antara orang tua dengan anak; orang tua sibuk bekerja sementara anak lebih banyak berinteraksi dengan PRT.
Disini sebagai orang tua yang mandiri, sobat kośngosan harus bisa membagi waktu dalam mengelola keluarga termasuk untuk ibu yang fokus menyiapkan sarapan, menyiapkan bekal.
Begitu juga seorang ayah yang siap mengantar jemput anak ke sekolah. Intinya sebisa mungkin jangan menggunakan jasa pembantu, dan jadilah orang tua yang mandiri dalam mengatur rumah tangganya sendiri.
Baca juga : Contoh Peraturan Perusahaan untuk Karyawan
Kemandirian akan membuat kamu menjadi pribadi yang tangguh dan tidak bergantung dengan orang lain.
Tidak Menggunakan PRT
Menjadi fenomena belakangan ini banyaknya rumah tangga yang menggunakan jasa pembantu sehingga mereka kurang berinteraksi antara orang tua dengan anak; orang tua sibuk bekerja sementara anak lebih banyak berinteraksi dengan PRT.
Disini sebagai orang tua yang mandiri, sobat kośngosan harus bisa membagi waktu dalam mengelola keluarga termasuk untuk ibu yang fokus menyiapkan sarapan, menyiapkan bekal.
Begitu juga seorang ayah yang siap mengantar jemput anak ke sekolah. Intinya sebisa mungkin jangan menggunakan jasa pembantu, dan jadilah orang tua yang mandiri dalam mengatur rumah tangganya sendiri.
Baca juga : Contoh Peraturan Perusahaan untuk Karyawan
Kata Penutup
Kemandirian akan membuat kamu menjadi pribadi yang tangguh dan tidak bergantung dengan orang lain.
Namun sebagai makhluk sosial kamu juga butuh interaksi dan bantuan dari orang lain apabila sudah tidak bisa lagi mengerjakan sesuatu kewajiban karena suatu hal. Kemandirian dan rasa sosial harus bergandengan dan saling melengkapi
Demikian pembahasan dari kosngosan kali ini mengenai Apa sikap atau perilaku yang mencerminkan kemandirian dalam kehidupan sehari-hari.
Demikian pembahasan dari kosngosan kali ini mengenai Apa sikap atau perilaku yang mencerminkan kemandirian dalam kehidupan sehari-hari.
Semoga kita bisa menerapkan seperti yang telah di jabarkan di atas. Makasih, jangan lupa untuk membagikan artikel ini ke sosial media kalian ya