10 Cara Mengatasi Sinyal XL Lemot dan Hilang
Bagaimana cara memperkuat sinyal xl 4G LTE yang lelet dan loading lama? Kalian pengguna paket internet dari operator si biru ini wajib membaca postingan dari kosngosan.com yang akan memberikan solusi mengenai Cara Mengatasi Jaringan yang Lemot Terbaru. Pertama kita akan bahas sedikit mengenai XL. XL Axiata merupakan salah satu operator seluler yang ada di Indonesia dan banyak dipakai oleh kalangan pengguna smartphone karena kerap kali memberikan paket internet yang terjangkau tanpa embel-embel dan pembagian. Tapi ada kalanya pemakai XL mengalami yang namanya kelemotan atau keleletan jaringan
Jaringan XL memang sudah bisa dikatakan merata di seluruh kota besar di Indonesia. Tetapi ini tidak lantas menjamin pengalaman pengguna yang mulus. Masih saja kita sering mendengar keluahan mengenai jaringan xl yang tidak bisa konek internet atau tidak bisa digunakan.
Sebetulnya apabila kita sudah setting XL dengan baik, serta daerah yang kita tempati sudah support dan dicover oleh tower XL, tidak ada masalah berarti ketika menggunakan paket data. Hanya saja ada beberapa faktor yang memang bisa menganggu proses penerimaan sinyal oleh HP kita.
Bagaimana mengatasinya? Well, tiap solusi dari yang mimin tawarkan dibawah ini adalah tergantung dari permasalahan yang ada. Oleh karena itu kamu harus mengetahui penyebab pasti jaringan XL ditempatmu bermasalah, untuk kemudian ditangani lebih lanjut.
Ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan sebagai pengguna XL setia untuk memperbaiki jaringan XL yang paket datanya sudah terlanjur kamu beli. Mimin rekomendasikan untuk melakukan langkah2 berikut ini :
Apakah jaringan resmi di daerah atau tempat kamu tinggal sudah 4G atau hanya 3G? Bila 4G maka kamu bisa bernafas lega dan bisa mengatasi kelemotan yang hakiki itu dengan cara mengunci jaringan smartphone mode 4G seutuhnya. Jadi ini adalah modal utama yang menjadi faktor penentu apakah jaringan xl disana cepat atau lambat.
Periksa apakah kartu XL mu sudah terregistrasi atau belum. Bisa jadi kamu lupa mendaftarkan kartu XL mu sehingga kartu di blokir untuk melakukan panggilan, sms dan internet. Untuk cek dan Registrasi kartu XL kamu bisa mengikuti cara dengan menekan pada dialpad smartphone : *123*4444#
Ada banyak sekali aksesoris penguat sinyal, seperti antena tambahan atau stiker penguat sinyal yang banyak dijual di konter hp bisa kamu jadikan pilihan tambahan untuk memperkuat daya terima dari hp terhadap sinyal XL yang lemah di daerah mu. Harganya juga relatif murah dan tahan lama, serta tidak menggangu kinerja hp secara keseluruhan.
Memasang Airplane Mode selama beberapa detik pada smartphone mu bisa merefresh kembali HP dalam mencari sinyal XL. Setelah itu kembali matikan mode tersebut (kembali ke mode data) Selain itu bisa saja ponselmu terhubung ke pemancar sinyal XL yang lokasinya paling dekat disaat kamu berada sekarang. Dengan begitu, sinyal XL yang dipancarkan dan diterima ponsel akan lebih kuat, internetan pun lebih kencang.
Ada saatnya memang posisi mu sangat susah menerima sinyal, sebaik apapun smarphone dan sinyal XL yang kamu punya. Oleh karena itu, tidak ada salahnya kamu keluar terlebih dahulu menuju tempat terbuka seperti di tempat duduk di halaman depan rumah misalnya. Coba saja juga lakukan langkah ketiga untuk merefresh kembali pencarian sinyal XL
Kamu bisa mendownload berbagai aplikasi yang bisa memperkuat penerimaan sinyal oleh smartphone milikmu. Kamu cukup mengetik keyword "Signal Booster" di google playstore atau dengan kata kunci sejenis. Ada banyak aplikasi nya.
Baca juga : Cara Mengatasi Sinyal Smartfren Lemot
Jaringan XL memang sudah bisa dikatakan merata di seluruh kota besar di Indonesia. Tetapi ini tidak lantas menjamin pengalaman pengguna yang mulus. Masih saja kita sering mendengar keluahan mengenai jaringan xl yang tidak bisa konek internet atau tidak bisa digunakan.
Sebetulnya apabila kita sudah setting XL dengan baik, serta daerah yang kita tempati sudah support dan dicover oleh tower XL, tidak ada masalah berarti ketika menggunakan paket data. Hanya saja ada beberapa faktor yang memang bisa menganggu proses penerimaan sinyal oleh HP kita.
Bagaimana mengatasinya? Well, tiap solusi dari yang mimin tawarkan dibawah ini adalah tergantung dari permasalahan yang ada. Oleh karena itu kamu harus mengetahui penyebab pasti jaringan XL ditempatmu bermasalah, untuk kemudian ditangani lebih lanjut.
Cara Mengatasi Jaringan XL Lemot Terbaru
Ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan sebagai pengguna XL setia untuk memperbaiki jaringan XL yang paket datanya sudah terlanjur kamu beli. Mimin rekomendasikan untuk melakukan langkah2 berikut ini :
1. Pastikan daerah kamu sinyal memang support dengan 4G XL
Apakah jaringan resmi di daerah atau tempat kamu tinggal sudah 4G atau hanya 3G? Bila 4G maka kamu bisa bernafas lega dan bisa mengatasi kelemotan yang hakiki itu dengan cara mengunci jaringan smartphone mode 4G seutuhnya. Jadi ini adalah modal utama yang menjadi faktor penentu apakah jaringan xl disana cepat atau lambat.
2. Pastikan kartu XL mu sudah teregistrasi
Periksa apakah kartu XL mu sudah terregistrasi atau belum. Bisa jadi kamu lupa mendaftarkan kartu XL mu sehingga kartu di blokir untuk melakukan panggilan, sms dan internet. Untuk cek dan Registrasi kartu XL kamu bisa mengikuti cara dengan menekan pada dialpad smartphone : *123*4444#
3. Beli aksesoris penguat sinyal
Ada banyak sekali aksesoris penguat sinyal, seperti antena tambahan atau stiker penguat sinyal yang banyak dijual di konter hp bisa kamu jadikan pilihan tambahan untuk memperkuat daya terima dari hp terhadap sinyal XL yang lemah di daerah mu. Harganya juga relatif murah dan tahan lama, serta tidak menggangu kinerja hp secara keseluruhan.
4. Set Airplane mode beberapa detik
Memasang Airplane Mode selama beberapa detik pada smartphone mu bisa merefresh kembali HP dalam mencari sinyal XL. Setelah itu kembali matikan mode tersebut (kembali ke mode data) Selain itu bisa saja ponselmu terhubung ke pemancar sinyal XL yang lokasinya paling dekat disaat kamu berada sekarang. Dengan begitu, sinyal XL yang dipancarkan dan diterima ponsel akan lebih kuat, internetan pun lebih kencang.
5. Coba keluar rumah atau pergilah ke tempat tinggi dan terbuka
Ada saatnya memang posisi mu sangat susah menerima sinyal, sebaik apapun smarphone dan sinyal XL yang kamu punya. Oleh karena itu, tidak ada salahnya kamu keluar terlebih dahulu menuju tempat terbuka seperti di tempat duduk di halaman depan rumah misalnya. Coba saja juga lakukan langkah ketiga untuk merefresh kembali pencarian sinyal XL
6. Unduh software penguat sinyal
Kamu bisa mendownload berbagai aplikasi yang bisa memperkuat penerimaan sinyal oleh smartphone milikmu. Kamu cukup mengetik keyword "Signal Booster" di google playstore atau dengan kata kunci sejenis. Ada banyak aplikasi nya.
Baca juga : Cara Mengatasi Sinyal Smartfren Lemot
7. Laporkan ke CS XL
Apabila memang sinyal Xl di tempatmu tetap saja mengalami kelemotan, kamu bisa melaporkan kepada piha XL untuk segera mengatasi masalah tersebut. Siapa tahu memang ada masalah serius seperti kerusakan pada bagian tower pemancar sinyal. Kamu bisa menghubungi XL melalui media sosial, telepon, sms atau chatting.
Formulir dari website : https://www.xl.co.id/id/for-you/help/contact-us
Telepon kepada mesin penjawab : 818
Telepon kepada customer service langsung : 817 (dikenakan 500 per panggilan)
Email : customerservice@xl.co.id
Facebook : https://www.facebook.com/xlaxiatatbk.id
Twitter : https://twitter.com/myXLCare
Instagram : https://www.instagram.com/xlaxiata_tbk
8. Setting APN XL
Kamu bisa memilih settingan APN XL standar. Ini adalah settingan terbaik yang bisa sobat kosngosan pilih karena koneksinya paling stabil dan bisa menjangkau internet di berbagai wilayah di berbagai tempat di Indonesia
Berikut detail setting APN XL ini yaitu :
Name : XL 4G
APN : www.xl4g.net
Proxy : 202.152.240.50
Port : 80
Username : –
Password : –
Server : –
Kamu juga harus tahu, pada beberapa jenis smartphone ada yang mengharuskan kamu untuk melakukan settingan APN XL standar tersebut sendiri. Namun kebanyakan smartphone canggih sudah bisa mensetting APN secara otomatis pada saat kartu di registrasi pertama kali. Jadi tidak perlu repot repot lagi
Nah jika settingan APN XL di atas belum terasa maksimal, ada pilihan lain yang bisa sobat coba. Cara setting APN XL di bawah ini akan membuat koneksi internet menjadi lebih cepat. Tidak percaya? coba saja dibawah ini :
Name : XL GPRS
APN : www.xlgprs.com
Proxy : –
Port : –
Username : –
Password : –
Server : –
9. Hapus Aplikasi yang Tidak Terpakai
Kenapa aplikasi juga berpengaruh terhadap sinyal XL? sebenarnya ini adalah teori lama, kalau terlalu banyak aplikasi yang diinstal pada smartphone, maka kinerja smartphone juga akan semakin dibutuhkan untuk melakukan koneksi ke internet. Jadi kemampuannya akan terbagi, apalagi ram dan processornya tidak mumpuni. Jadi kamu bisa hapus aplikasi yang tidak kamu pakai, untuk memaksimalkan kinerjanya
10. Rajinlah Update Software dan Bersihkan Cache
Kalau kamu punya iOS atau Android, pastinya kamu akan disarankan untuk rajin dan rutin update software, termasuk Operating System nya yang dipakai. Terus kamu juga harus rajin membersihkan file cache pada aplikasi di hp mu supaya kinerjanya juga maksimal
Baca juga : Cara Mempercepat Jaringan AXIS
Kata Penutup
Demikianlah pembahasan mengenai Cara Mengatasi Jaringan XL Axiata Lemot Terbaru yang bisa kamu ambil pelajarannya. silahkan membagikan artikel ini bila kamu raca cukup bermanfaat, kepada teman atau saudara. Jangan lupa ceritakan pengalaman penggunaan jaringan si biru ini di daerah mu di kotak komentar dibawah ini ya. Dan jangan lupa share dan bagikan artikelnya ke sosial media kalian, terimakasih banyak!